Bahan resep sayur lodeh nangka :
- 200 gram nangka muda pilihan
- 65 mililiter santan kental
- 2 sendok makan gula jawa
- 100 gram kacang panjang
- 50 gram kulit melinjo
- 1 centimeter lengkuas
- Gula pasir secukupnya
- 100 gram daging sapi
- 2 lembar daun salam
- 800 mililiter air
- 2 buah cabe merah
- Garam secukupnya
- 1 sendok teh ketumbar
- 3 siung bawang putih
- 5 butir bawang merah
- 2 butir kemiri
- Pertama cacah kasar nangka muda, potong dadu daging sapi, cincang kasar cabe merah, dan potong-potong kacang panjang 2 centimeter
- Kemudian haluskan semua bahan bumbu halus yaitu ketumbar, bawang putih, bawang merah, dan kemiri
- Rebus daging sapi dengan bumbu halus beberapa menit hingga daging menjadi setengah matang
- Tambahkan nangka muda, kacang panjang, cabe merah, dan kulit melinjo
- Masukkan lengkuas dan daun salam lalu aduk hingga rata
- Tuangkan santal kental, aduk kembali supaya santan tidak menjadi pecah
- Masukkan gula pasir, gula jawa, dan jangan lupa garam